Selamat Datang di Blog Sastra Remaja 11. Silahkan membaca artikel sastra menarik yang kami sajikan. Jika ingin mengcopy sertakan link blog ini. Dan jangan lupa untuk meninggalkan komentar demi membangun blog ini.

Ranting Januari Di Bibir Senja

Assalamu'alaikum wr.wb.

Inilah puisi terbaru kami kiriman dari pengunjung. Kisah tentang keindahan alam semesta. Puisi "Ranting Januari Di Bibir Senja".
Selamat membaca.

*************************************************
Ranting Januari Di Bibir Senja
Degup-degup hujan di ranting januari
Melepas perihal istirah

Narasi garis matamu
Mengekal ke abad yang menyuluh almanak kita
Tuntas sebelum derai usim di kuncup kamboja

Jika januari tak lahir lagi
Hanya kepada desember
Aku memulung keringat laut di delima bibirmu
Karya : En Kurliadi Nf
*************************************************
Puisi Ranting Januari Di Bibir Senja.
Mau kirim puisi seperti ini, untuk di publish di blog ini? Silahkan klik Kirim Puisi
Terima kasih telah membacanya.
Tinggalkan komentar anda.

Wassalamu'alaikum wr.wb.

1 komentar:

  1. bagus puisinya ^_^..
    kalo ngirim puisi yang agak absurd boleh gak?

    BalasHapus

Silahkan berkomentar dengan menggunakan tata cara berkomentar dengan baik dan benar.
*Berkomentar dan bertanya sesuai dengan topik artikel.
*Dilarang berkomentar dengan kata-kata yang mengandung SARA, porno, kotor.
*Dilarang mempromosikan web/blog anda.
*Dilarang mencantumkan link hidup pada komentar.
*Dilarang SPAM!!!

Jika anda melanggar. komentar akan kami hapus.
Terima kasih. :)

 
| Copyright © 2012 | Menulis Karya Sastra | All Rights Reserved SR11 | Design by Yulianto Wibowo SR11 | Powered by Blogger |