Assalamu'alaikum wr.wb.
Inilah puisi terbaru kami. Kisah tentang cinta. Puisi "Sang Merpati".
Selamat membaca.
Pagi bersambut mentari
Getaran hati tak menentu saat ini
Menunggu kekasih yang pergi telah lama
Menatap diri yang sendiri
Dihantui rindu yang menyiksa hati
Meraba sebuah bayangan tak nyata
Ingin rasanya menitip sebuah pesan
Untuk ku mengungkapkan padamu
Perasaan dari lubuk hati yang tak dapat ku tahan lagi
Andai ku seekor merpati
Dapat mengarungi samudera luas
Melayang tinggi ke awan
Mencari dirimu yang hilang
Satu yang ku ingin
Kembalilah dengan sejuta cinta
Hapuskan rindu dan ragu ini
Sang Merpati
Tak akan pernah berhenti
Cintanya kan selalu abadi
Hingga akhir nanti
Semua rasa rinduku, membuat aku tak berdaya. Hanya bisa berandai penuh maya.
Terima kasih telah membacanya.
Tinggalkan komentar anda.
Wassalamu'alaikum wr.wb.
Label:
Puisi Cinta
Terimakasih anda telah membaca artikel Sang Merpati. Yang ditulis oleh Yulianto Wibowo pada hari Kamis, 22 Maret 2012. Dan saya ucapkan terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar. Semoga artikel ini bermanfaat. :)
Sang Merpati
Diposting oleh
Yulianto Wibowo
~
Kamis, 22 Maret 2012
Artikel Terkait
3 komentar:
Silahkan berkomentar dengan menggunakan tata cara berkomentar dengan baik dan benar.
*Berkomentar dan bertanya sesuai dengan topik artikel.
*Dilarang berkomentar dengan kata-kata yang mengandung SARA, porno, kotor.
*Dilarang mempromosikan web/blog anda.
*Dilarang mencantumkan link hidup pada komentar.
*Dilarang SPAM!!!
Jika anda melanggar. komentar akan kami hapus.
Terima kasih. :)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
mantepp ah puisinya.. puitis banget yah si agan ini.. :-p
BalasHapushahahayy..., apakah kau ingin menjadi sang merpati yang sesungguhnya? :D
BalasHapuspuisiny bagus sob n tetap berkarya y... salam blogger^^
@San San - Terimakasih teman. hehe :)
BalasHapus@Jejakpuisi - Jadi manusia aja deh. hehe
Oke sob terimakasih :)