Assalamu'alaikum wr.wb.
Hallo sobat semua. Mengenai pantun. :)
Pantun merupakan karya sastra yang sangat sederhana.
Yuk kita simak berbalas pantun antara Abang Gombal dan Neng Dirayu.
Pada suatu hari yang cerah.
Abang Gombal : Dari hilir pergi ke kanal
Jangan lagi pulang ke hulu
Pengennya sih mau kenal
Apalah daya hatiku malu
Neng Dirayu : Pergi ke pasar membeli sandal
Beli obeng dan juga palu
Kalau memang kepengen kenal
Katakan saja tak usah malu
Abang Gombal : Kalau macan suka menerka
Bila tertusuk apalah daya
Wahai adik yang jelita
Bolehkah abang tahu namanya?
Neng Dirayu : Terus melangkah sepanjang jalan
Rajin menabung menjadi kaya
Kalau abang mau kenalan
Datanglah abang ke rumah saya
Abang Gombal : Baju kebaya dipakai Si Jampang
Hanya satu untuk dirinya
Main ke rumah itu gampang
Asalkan tahu alamatnya
Neng Dirayu : Bunga mawar wangi berseri
Merah jambu itulah warnanya
Jika alamat sudah ku beri
Janganlah lupa kunjungannya
Abang Gombal : Para petani turun ke ladang
Selalu sopan dan ramah
Kalau ada umur panjang
Abang pasti main ke rumah
Ehmmm. Ehmmm. Bagaimana menurut anda pantunnya? hehe
Silahkan komentar yah :)
Nantikan Berbalas Pantun Versi 2. Akan hadir sesaat lagi. Jangan kemana-mana. Tetap di SASTRA REMAJA. Eeyyyaaa. hehe
Sekian dari kami. Terimakasih.
Wassalamu'alaikum wr.wb.
Label:
Pantun
Terimakasih anda telah membaca artikel Berbalas Pantun Versi 1. Yang ditulis oleh Yulianto Wibowo pada hari Selasa, 13 Maret 2012. Dan saya ucapkan terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar. Semoga artikel ini bermanfaat. :)
Berbalas Pantun Versi 1
Diposting oleh
Yulianto Wibowo
~
Selasa, 13 Maret 2012
Artikel Terkait
Pantun
7 komentar:
Silahkan berkomentar dengan menggunakan tata cara berkomentar dengan baik dan benar.
*Berkomentar dan bertanya sesuai dengan topik artikel.
*Dilarang berkomentar dengan kata-kata yang mengandung SARA, porno, kotor.
*Dilarang mempromosikan web/blog anda.
*Dilarang mencantumkan link hidup pada komentar.
*Dilarang SPAM!!!
Jika anda melanggar. komentar akan kami hapus.
Terima kasih. :)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
mantap sob artikelnya....lanjutkan....
BalasHapusHaha :D bagus-bagus !
BalasHapuscocok nih kalo dalam pernikahan adat di daerah ane... :D
BalasHapussalam blogger n happy blogging^^
ko sajaknya ada yang tidak berhubungan ya .... :)
BalasHapuswah keren nih pantun2nya sob,,,
BalasHapusFREE DOWNLOAD GOD OF WAR-2 PC GAMES IN HIGHLY COMPRESSED MEDIAIFRE PARTS FULL VERSION DOWNLOAD FROM HERE-->>>> www.icoregames.blogspot.com
BalasHapusDOWNLOAD GTA SANANDREAS FULL VERSION WITH SOUND COMPRESSED MEDIAFIRE DOWNLOAD FROM HERE-->> www.arsofts786.blogspot.com
Shootout at Wadala (2013) Full Movie Free Download DOWNLOAD FROM HERE-->>>> www.zoomblogstar.blogspot.com
BalasHapus