Selamat Datang di Blog Sastra Remaja 11. Silahkan membaca artikel sastra menarik yang kami sajikan. Jika ingin mengcopy sertakan link blog ini. Dan jangan lupa untuk meninggalkan komentar demi membangun blog ini.

Terbang

Assalamu'alaikum wr.wb.

Inilah puisi terbaru kami kiriman dari pengunjung. Kisah tentang perpisahan. Puisi "Terbang".
Selamat membaca.

*************************************************
Terbang
Begitulah cara kau terbang
Tinggalkanku di sini, dalam kelam
Di antara bayang-bayang hitam
Di tengah pisau yang siap menikam

Kau kepakkan sayapmu setinggi awan
Bersama ribuan angan
Yang kan mengajakmu dalam kenistaan

Dan ketika kau tak sadar
Mengapa pengorbananku yang harus berkobar?

Kau terbang tinggi, setinggi awan
Melupakanku, dalam kesendirian
Mungkin, aku telah kau lupakan
Tapi nadiku tetap rasakan

Hangatnya cintamu...

Kapan kau kembali datang?
Kembali bersamaku tertawa?
Namun semua anganku pun terbang
Bersamamu...
Karya : Wenny Widyastuti
Link
*************************************************
Kadang cinta terasa menyakitkan. Datang dan pergi sesuka hatinya.
Mau kirim puisi seperti ini, untuk di publish di blog ini? Silahkan klik Kirim Puisi
Terima kasih telah membacanya.
Tinggalkan komentar anda.

Wassalamu'alaikum wr.wb.

2 komentar:

  1. Terbang meninggalkan luka lama dan terbang menuju lembar baru :)

    BalasHapus
  2. terbang bersama bayangan?

    paling menyakitkan. . ;)
    baguus sekali puisinya. . . :)

    BalasHapus

Silahkan berkomentar dengan menggunakan tata cara berkomentar dengan baik dan benar.
*Berkomentar dan bertanya sesuai dengan topik artikel.
*Dilarang berkomentar dengan kata-kata yang mengandung SARA, porno, kotor.
*Dilarang mempromosikan web/blog anda.
*Dilarang mencantumkan link hidup pada komentar.
*Dilarang SPAM!!!

Jika anda melanggar. komentar akan kami hapus.
Terima kasih. :)

 
| Copyright © 2012 | Menulis Karya Sastra | All Rights Reserved SR11 | Design by Yulianto Wibowo SR11 | Powered by Blogger |